Sesaom Health & Beauty adalah sabun mandi padat herbal yang diolah dari tanaman atsiri pilihan yang tumbuh di Kabupaten Tambrauw, Papua Barat Daya. Diproses secara alami, sabun ini menghadirkan kesegaran dan manfaat herbal langsung dari kekayaan alam lokal.